468x60 Ads

Rabu, 07 November 2012

Share on :

INILAH.COM, California - Para ilmuwan mengatakan bahwa tanah di Mars kandungan mineralnya sama seperti yang di gunung Mauna Kea di Hawaii. Benarkah?
Seperti dikutip dari CTV, temuan itu diungkapkan oleh para astronom, demi lebih memahami kondisi kehidupan dari mikroba.
Kendaraan Rover Curiosity baru-baru ini mengambil sampel tanah di permukaan Mars untuk meneliti kadar mineralnya.
Sebuah analisis mengungkap bahwa tanah tersebut mengandung feldspar dan olivine, zat mineral yang mirip pada tanah di gunung berapi Hawaii tersebut. 
Dengan temuan ini bisa gak ya kita tinggal disana sebagai penganti bumi suatu saat nanti hahaha

@Raka_Arzetha on Twitter

0 komentar:

Posting Komentar